Preview Fitur Blackberry Z 10 Menggunakan iPhone Atau Android - Semua Pasti sudah tahu tentang SmartPhone keluaran RIM yaitu Blackberry, Baru-baru ini RIM telah meluncurkan Smartphone Blackberry Terbaru mereka dengan dukungan fitur yang unik.Mungkin bagi anda yang hanya membaca Artikel tentang Fitur Unik yang ada di Google, Masih belum puas jika hanya membaca saja, Bagaimana jika anda merasakan sendiri Demo fitur Blackberry Z 10 langsung dari iPhone atau Ponsel yang berbasis OS android yang anda miliki.
Preview Fitur Blackberry Z 10 Menggunakan iPhone Atau Android
Step 1 : Buka alamat Link ini BlackBerry.com/glimpse di Browser Safari atau Mobile web
Step 2 : Tap "Try It"
Step 3 : Dan Silahkan Ikuti Petunjuk Demo yang di berikan Hingga selesai. Demo ini seakan-akan benar-benar menampilkan menggunakan Dashboard Dari Blackberry Z 10 dengan kata lain, Simulasi Preview Fitur Blackberry Z 10.
Beberapa Fitur baru yang di perkenalkan Oleh Blackberry Z 10, Seperti Tampilan baru dari App World, BBM Video Screen Share yang Sudah lama kita kenal di iPhone dengan Fitur iMessagge dan FaceTime, Tapi Yang unik dan baru menurut saya adala Fitur Camera yang selesai mengambil Gambar bisa kita atur Momentnya, Contohnya ketika anda mengambil gambar seseorang Tapi pada saat pengambilan gambar Orang tersebut berkedip sehingga Hasilnya Gambar orang tersebut menutup mata dan bisa di bilang hasilnya kurang memuaskan, Nah di Blaclberry Z 10 bisa anda mengatur Momem dimana dimana Gambar Orang tersebut tidak menutup mata sehingga menghasilkan Foto yang memuaskan.
Mungkin saya tidak perlu menjelaskan panjang lebar, anda bisa langsung mencobanya langsung di iPhone atau di Handphone android anda. Saya tidak Tahu kenapa Halaman simulasi ini hanya bisa di akses oleh iPhone miliki Apple atau Android Miliki Google, Mungkin RIM ingin anda merasakan perbadingan dan perbedaan secara langsung dengan kedua Smartphone tersebut.
Setelah anda mencoba simulasi Preview Fitur Blckberry Z 10 Apakah anda tertarik untuk membeli Smartphone tersebut? Silahkan Sampaikan Semuanya di bagian Komentar.
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.